Penyakit Rabies atau disebut juga penyakit anjing gila adalah akut pada susunan saraf pusat yang disebabkan oleh virus pada hewan yang menderita rabies. Penyakit ini bersifat zoonotik, yaitu dapat ditularkan dari hewan ke manusia. Virus rabies ditularkan ke manusia melalui gigitan hewan misalnya oleh anjing, kucing, kera, rakun, serigala, dan kalelawar. Biasanya virus ditemukan dengan jumlah banyak pada air liur hewan-hewan yang menderita rabies tersebut. Penyakit Rabies sangat berbahaya dan ditakuti karena bila menyerang manusia atau hewan akan selalu berakhir dengan kematian.
Mengingat akan bahaya dan keganasannya terhadap kesehatan dan ketentraman hidup masyarakat, maka usaha pencegahan dan pemberantasan penyakit ini perlu dilaksanakan secara intensif.
Tanda-Tanda Penyakit Rabies Pada Hewan Dan Manusia
Pada anjing dan kucing, penyakit Rabies dibedakan menjadi 2 bentuk , yaitu bentuk diam (Dumb Rabies) dan bentuk ganas (Furious Rabies).
Tanda-tanda Rabies bentuk diam :
Tanda-tanda Rabies bentuk ganas:
Tanda-Tanda Rabies Pada Manusia :
Tindakan Terhadap Hewan Yang Menggigit
Anjing, kucing dank era yang menggigit manusia atau hewan lainnya harus dicurigai menderita Rabies. Terhadap hewan tersebut harus diambil tindakan sebagai berikut :
Tindakan Terhadap Orang Yang Digigit (Korban)
Tindakan Terhadap Anjing , Kucing, atau Kera Yang Dipelihara
© 2018-2024. Rumah Sakit Islam Jakarta Cempaka Putih
Admin
Keluhan, Kritik dan Saran
Sorry, I'm offline at the moment. I'll be back online in the next 10 hours 36 minutes
20:00Informasi
Medical Check Up
Sorry, I'm offline at the moment. I'll be back online in the next 10 hours 36 minutes
20:00Pendaftaran Rawat Jalan
Khusus Pasien BPJS
Sorry, I'm offline at the moment. I'll be back online in the next 10 hours 36 minutes
20:00Pendaftaran Rawat Jalan
Pribadi, Asuransi, dan Perusahaan
Sorry, I'm offline at the moment. I'll be back online in the next 10 hours 36 minutes
20:00